Harga dan Spesifikasi Terbaru Lenovo Vibe Z2 Pro
Lenovo - Lenovo semakin gencar mengeluarkan produk-produk smartphone terbarunya dengan spesifikasi tinggi, kali ini Lenovo Vibe Z2 Pro. seperti yang kita ketahui bahwasanya Lenovo memang serius untuk menantang Samsung dan Apple dalam penjualan Smartphone kelas atas. Lenovo Vibe Z2 Pro smartphone kelas Atas dengan Harga tinggi dan spesifikasi sangar telah di umumkan pada bulan Agustus 2014 ini. Mengusung Layar besar 6.0 Inch dan didukung dengan Processor Quad Core 2.5 Ghz serta Memory RAM 3 GB tentunya akan membuat kinerja Lenovo Vibe Z2 Pro ini sangat cepat dan mampu menjalankan aplikasi-aplikasi besar secara multitasking. Apa saja Spesifikasi lenovo Vibe Z2 pro ini?? simak spesifikasi lengkapnya dibawah ini
- Anounced : Agustus 2014
- SIM : microSIM | Dual SIM
- Network : GSM | HSDPA | LTE
- Type : CandyBar
- Dimensions : 156 x 81.3 x 7.7 mm
- Weight : 179 Gram
- Layar / Display : IPS LCD Capacitive touchscreen | 16M Colors 1440 x 2560 pixels, 6.0 inches (~490 ppi pixel density) | Multitouch
- Memory : Internal 32GB | Slot microSD No
- RAM : 3GB
- Konektivitas : HSDPA, 42 Mbps; HSUPA; LTE, Cat4, 50 Mbps UL, 150 Mbps DL | Wifi | Bluetooth | GPS | microUSB v.2 | NFC
- WiFi : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual band, Wi-Fi hotspot
- Bluetooth : v 4.0 A2DP
- Primary Camera : 16 MP, 3456 x 4608 pixels, optical image stabilization, autofocus, dual-LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR, Video 2160p@30fps, 1080p@30fps, optical stabilization
- Secondary Camera : 5MP, 2592 x 1944 poxels
- OS : Android OS v 4.4.2 KitKat
- CPU : Qualcomm MSM8974AC Snapdragon 801, Quad-core 2.5 GHz Krait 400
- GPU : Adreno 330
- Browser : HTML5
- Radio : No
- GPS : with A-GPS, GLONASS
- Java : MIDP Emulator
- Fitur Lain : Air gestures, Active noise cancellation with dedicated mic, MP4/H.264/H.263 player, MP3/WAV/WMA/eAAC+ player, Organizer, Photo/video editor, Document viewer, Voice memo/dial, Predictive text input
- Colors : Black, Gold, White
- Battery : Non Romovable Li-Po 4000 mAh Battery
- Harga Baru : 620 Euro
- Harga Bekas : -
Lenovo memang brand yang terkenal sob..
ReplyDeleteKomen balik ke " kreatif dan positif thinking "
iya sob, OK
DeleteSmartphone keren dan elegan banget ya sob :)
ReplyDeleteharganya mahal sob :D
Delete